Lurah Sasak Panjang Mantau Langsung Penyaluran BPNT Di Kantor Desa Sasak Panjang Sebanyak 1.044 KPM




Sasak Panjang, Metrojabaronline.com.~
Lurah Sasak Panjang mantau langsung penyaluran  BPNT ( Bantuan Pangan Non Tunai ) sebanyak 1.044 KPM ,pada hari Minggu 17 / 04 / 2022 pukul 08.00 wib sampai dengan selesai ,bertempat di Aula Kantor Desa Sasak Panjang Kecamatan Tajurhalang Kabupaten Bogor.



Kegiatan penyaluran bantuan tersebut bekerjasama dengan PT Pos Indonesia dan setiap KPM menerima bantuan BLT Rp 100 ribu yang diakumulasi selama 3 bulan menjadi Rp 300 ribu dan dapat tambahan Rp 200 ribu untuk bulan April di BPNT.

Turut hadir di acara tersebut antara lain : Lurah Sasak Panjang Andy Umi Yulaikah S.Pd , Petugas dari Kantor Pos , Linmas Dan Staf Desa Sasak Panjang.



Kepala Desa Sasak Panjang Andy Umi Yulaikah S.Pd menerangkan bahwa ,bantuan yang di terima oleh setiap KPM adalah sebesar 500 ribu .Karena banyak nya KPM yang menerima bantuan di Desa ,kami membagi dua bagian di hari sabtu dan minggu agar pelaksanaan nya berjalan dengan baik.



Selain itu juga di Bulan Suci Ramadhan merupakan bulan yang penuh berkah dan sebagai bentuk kepedulian berupaya meringankan beban warga khusus masyarakat  desa sasak panjang.

Penyaluran BPNT ini berjalan dengan lancar dan teratur ,serta tetap mematuhi peraturan protokol kesehatan dan sesuai SOP.


  * Joey *






Translate

Pengikut






Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *


DALAM MENJALANKAN TUGAS NYA, SEMUA AWAK MEDIA Metrojabar BAIK CETAK MAUPUN ONLINE DI BEKALI IDCARD DAN SURAT TUGAS YANG MASIH BERLAKU SERTA NAMA NYA TERCANTUM DALAM BOX REDAKSI.

Menu - Pages

" KOPI BUBUK 9 LUWAK "

" KOPI BUBUK 9 LUWAK "




Postingan populer dari blog ini

Diduga Rebut Istri Orang, Sala Satu Oknum Kuwu Di Kecamatan Kaliwedi Cirebon Terancam Jerat Hukum Perkawinan

Siloka Disdukcapil Kab.Bogor, Cara Mudah Daftar dan Cetak E-KTP

Halal Bihalal Sekaligus Rapat Persiapan Milad ke-24 Tahun Forum Komunikasi Kaum Betawi Indonesia (FORKKABI)

ANTON CHARLIYAN MENGUTUK KERAS SEGALA BENTUK TEROR YG ANCAM GUBERNUR JABAR, DAN MENDESAK TIM ANTI TEROR TNI & POLRI SEGERA MENINDAK TEGAS PELAKU

Pisah Sambut Bupati-Wakil Bupati Sukabumi Akan Dimeriahkan Istigasah, Budaya, dan Konser Amal

Pemuda Pancasila Cileungsi Rapatkan Barisan, Gaungkan Sinergi untuk Kontribusi Nyata

IWAN BULE MANTAN PJ GUB JABAR : MENGANCAM KDM SEBAGAI GUBERNUR SAMA DENGAN MENGANCAM WARGA SUNDA JABAR , PELAKUNYA LIBAS SAJA.